MAN 3 Jombang Gelar Motivasi Kinerja dan Penyusunan EDM RKM periode 2025 – 2028
Kabupaten Jombang (MAN 3 Jombang) – MAN 3 Jombang menggelar penyusunan Evaluasi Diri Madrasah (EDM) dan Rencana Kerja Madrasah (RKM). Kegiatan berlangsung dua hari sejak kamis (08/08/24) bertempat di Hotel Grand Whiz, Trawas Mojokerto.Kegiatan hari pertama di awali dengan pembukaan Read more